BOJONEGORO, Radar Bojonegoro – Dewan Masjid Indonesia (DMI) melakukan kegiatan konsolidasi organisasi untuk penguatan masjid ramah anak pada Sabtu (15/4). Kegiatan ini juga berisi launching program Ramadan ceria yang bekerja sama dengan Go Fun Bojonegoro. Yakni, berupa pembagian 6 ribu paket voucher santunan untuk anak yatim di seluruh wilayah Kabupaten Bojonegoro.
https://bit.ly/41xmfAt

Leave a comment