LAMONGAN, Radar Lamongan – Pendaftaran penerimaan peserta didik baru (PPDB) jalur zonasi jenjang SMP sederajat di Lamongan cukup padat di hari pertama, kemarin (3/5). Kepala SMPN 2 Lamongan, Sujarno mengatakan, grafik pendaftar yang ramai pada hari pertama ini cukup wajar. Karena biasanya pendaftar sangat menunggu momen link dibuka. Setelah itu, pendaftar akan segera mendaftar supaya lebih tenang.
https://bit.ly/415TLgs

Leave a comment